ANALISIS PERKEMBANGAN PENDAPATAN DAN LABA BIMBAM SMART UNIT PAMANUKAN DITINJAU DALAM PERSPEKTIF ISLAM

Authors

  • Almia Maharani STEI Al-Amar Subang
  • Wawan Kurniawan STEI Al-Amar Subang

DOI:

https://doi.org/10.57171/jesi.v2i2.82

Keywords:

Pendapatan, Perusahaan, Laba, Pengeluaran

Abstract

Pendapatan merupakan unsur paling utama dari pembentukan laporan laba rugi dalam suatu perusahaan. Pendapatan paling berpengaruh untuk kelangsungan perusahaan. Pendapatan seharusnya meningkat agar laba yang di dapat juga ikut meningkat. Jika pendapatan rendah maka akan sangat berpengaruh pada laporan laba perusahaan. Sama dengan permasalaan Bimbam Smart Unit Pamanukan pendapatan masih lebih kecil dibandingkan pengeluaran, sehingga berpengaruh terhadap laba yang di peroleh perusahaan. Tujuan dilakukan nya penelitian adalah untuk mencari solusi yang terjadi dalam perusahaan menggunakan data data yang di kumpulkan berupa laporan bulanan yang mencakup kas masuk dan keluar keuangan perusahaan. Metoe penelitian yang digunakan observasi seperti mengamati kegiatan sehari hari dalam perusahaan, wawancara seperti mewawancarai atasan yang sudah berpengalaman, dan dokumentasi seperti mengumpulkan data data keuangan bulanan perusahaan lalu di analisis rekapan nya. Dari hasil penelitian telah didapatkan hambatan keuangan perusahaan yaitu pengeluaran beban pegawai yang terlalu besar yang seharusnya manajemen lebih bisa mengatur dengan baik agar pengeluaran beban perusahaan stabil dengan laba yang didapatkan.

References

Anjani, R. E. (2014). Pengaruh Pendapatan Usaha dan Biaya Operasional Terhadap Laba Bersih (Survey Pada Perusahaan Jasa Sub Sektor Transportasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2004-2013). Universitas Komputer Indonesia, 10.

Arifudin, O. (2018). Pengaruh Pelatihan Dan Motivasi Terhadap Produktivitas Kerja Tenaga Kependidikan STIT Rakeyan Santang Karawang. MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 2(3), 209–218.

Arifudin, O. (2019). Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Di PT. GLOBAL (PT.GM). Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 3(2), 184–190.

Arifudin, O. (2020). Pendampingan Peningkatan Inovasi Produk Makanan Khas Subang Jawa Barat. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 4(6), 1094–1106.

Arifudin, O. (2021). Manajemen Strategik Teori Dan Implementasi. Banyumas : Pena Persada.

Arifudin, O. (2022). Implementation Of Internal Quality Assurance System In Order To Improve The Quality Of Polytechnical Research. International Journal of Social Science, Education, Communication and Economics (SINOMICS JOURNAL), 1(3), 297–306.

Arifudin, O. (2023). Pendampingan Meningkatkan Kemampuan Mahasiswa Dalam Submit Jurnal Ilmiah Pada Open Journal System. Jurnal Bakti Tahsinia, 1(1), 50–58.

Athik Hidayatul Ummah. (2021). Komunikasi Korporat Teori Dan Praktis. Bandung: Widina Media Utama.

Bairizki, A. (2021). Manajemen Perubahan. Bandung : Widina Bhakti Persada.

Damayanti, F. (2020). Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Karakteristik Individu Terhadap Kinerja Pegawai Bank BRI Syariah Kabupaten Subang. Islamic Banking: Jurnal Pemikiran Dan Pengembangan Perbankan Syariah, 6(1), 35–45.

Fasa, I. (2020). Eksistensi Bisnis Islami Di Era Revolusi Industri 4.0. Bandung : Widina Bhakti Persada.

Haris, I. (2023). Pengenalan Teknis Penggunaaan Software Turnitin Dan Mendeley Dekstop Untuk Meningkatkan Kualitas Karya Ilmiah Mahasiswa Baru. Journal Of Human And Education (JAHE), 3(2), 172–178.

Hasanah, A. W. (2023). Kualitas Pelayanan Publik Di Kantor Desa Dalam Perspektif Islam. Jurnal Ekonomi Syariah Indonesia (JESI), 2(1), 46–54.

Juhadi, J. (2020). Pengaruh Sistem Pengendalian Internal Dan Audit Internal Terhadap Pelaksanaan Good Corporate Governance. Jemasi: Jurnal Ekonomi Manajemen Dan Akuntansi, 16(2), 17-32.

Labetubun, M. A. H. (2021). Sistem Ekonomi Indonesia. Bandung : Widina Bhakti Persada.

Rahayu, Y. N. (2020). Program Linier (Teori Dan Aplikasi). Bandung : Widina Bhakti Persada.

Rohim, A. (2023). Analisis Perbandingan Risiko Bank Syariah Dengan Risiko Bank Konvensional Di Indonesia. Jurnal Perbankan Syariah Indonesia (JPSI), 2(1), 1–13.

Rohman, A. (2023). Strategi Pengembangan Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah Kerajinan Ukir Kayu. Jurnal Karya Inovasi Pengabdian Masyarakat (JKIPM), 1(1), 21–30.

Shavab, F. A. (2021). Dasar Manajemen & Kewirausahaan (Sebuah Tinjauan Teori Dan Praktis). Bandung : Widina Bhakti Persada.

Silaen, N. R. (2021). Kinerja Karyawan. Bandung : Widina Bhakti Persada.

Siregar, E. A. (2019). Pengaruh pendapatan asli daerah, dana alokasi umum dan dana alokasi khusus terhadap indeks pembangunan manusia di Kabupaten dan Kota Provinsi Sumatera Utara. Accumulated Journal (Accounting and Management Research Edition), 1(2), 160–170.

Siregar, R. T. (2021). Komunikasi Organisasi. Bandung : Widina Bhakti Persada.

Sochib, S. (2018). Pengaruh Manajemen Laba Pada Nilai Perusahaan Dengan Komisaris Independen Sebagai Variabel Intervening. Progress Conference, 1(1), 27–34.

Sofyan, Y. (2020). Studi Kelayakan Bisnis Telur Asin H-Organik. Jurnal Ecodemica, 4(2), 341–352.

Sudarsono, H. (2002). Konsep ekonomi Islam: suatu pengantar. Ekonisia.

Sudirman, A. (2020). Prilaku konsumen dan perkembangannya di era digital. Bandung: Widina Bhakti Persada.

Suhendro, S. (2006). Peran Moderasi Tekanan Sosial Dalam Hubungan Antara Partisipasi Penyusunan Anggaran Dengan Senjangan Anggaran Pada Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah. Universitas Gadjah Mada.

Tanjung, R. (2020). Pengembangan UKM Turubuk Pangsit Makanan Khas Kabupaten Karawang. Jurnal Karya Abdi Masyarakat, 4(2), 323–332.

Wenner, C. J., Bianchi, J., Figueredo, A. J., Rushton, J. P., & Jacobs, W. J. (2013). Life history theory and social deviance: The mediating role of executive function. Intelligence, 41(2), 102–113.

Downloads

Published

2023-09-25

How to Cite

Maharani, A., & Kurniawan, W. (2023). ANALISIS PERKEMBANGAN PENDAPATAN DAN LABA BIMBAM SMART UNIT PAMANUKAN DITINJAU DALAM PERSPEKTIF ISLAM. Jurnal Ekonomi Syariah Indonesia (JESI), 2(2), 90–108. https://doi.org/10.57171/jesi.v2i2.82

Issue

Section

Articles